ABSTRAK SUSIYANTI, Stb: B 102 22 095. Judul tesis “Implementasi Kebijakan Pelayanan Ibu Hamil di Puskesmas Kamonji Kecamatan Palu Barat”. Di bimbing oleh Slamet Riadi sebagai Ketua Tim Pembimbing dan Intam Kurnia sebagai Anggota Tim Pembimbing. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan tentang pelayanan ibu hamil yang diberikan melalui pelayanan Antenatal Care …