ABSTRAK Nama : SELFI, Nomor Stambuk : B 101 20 243, Judul Skripsi “Disiplin Kerja Aparat Desa Singura Kabupaten Parigi Moutong” Di bimbing oleh Dr. Subhan Haris Sebagai Pembimbing 1, dan Askar Mayusa Sebagai pembimbing II Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Disiplin Kerja Aparat Desa Singura. Tipe penelitian ini adalah deskriptif, sedangkan dasar penelitian bersifat kualitatif.…