Administrasi Publik Indonesia merupakan implementasi produk kebijakan publik Indonesia. Agar implementasi kebijakan mampu mendekatkan antara kebijakan dengan tujuannya maka dibutuhkan tata-kelola pada organisasi pemerintah dan tata-kelola pada fungsi dan proses implementasi kebijakan itu sendiri. Problemnya saat ini arah kebijakan publik paska reformasi tidak memiliki arah yang jelas seperti mu…