ABSTRAK Alovisye Taroreh, NIM B10120224, dengan judul”Kinerja Aparatur Sipil Negara Pada Kantor Camat Pamona Tenggara Kabupaten Poso” dibawah bimbingan ibu Suasa selaku pembimbing I, dan bapak Rachmad selaku pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Kinerja Aparatur Sipil Negara Pada Kantor Camat Pamona Tenggara Kabupaten Poso. dasar penelitian yang digu…