Mungkin kita mengetahui bahwa segala profesi bisa menjadi PR. Dokter, pengacara, polisi, dan ahli geologi bisa menjadi humas. Namun, PR tidak bisa menjadi dokter, pengacara dan berbagai profesi lainnya. Meskipun demikian, Anda tidak perlu khawatir karena buku ini akan menjawab dan memandu Anda agar bisa berkembang dan sukses di dunia PR. Anda akan mengetahui kunci kesuksesan dari para praki…