Text
Implementasi Otonomi Daerah Dalam Perspektif Good Governance
Implementasi prinsip-prinsip tata-kelola kepemerintahan yang sehat (good governance) di Provinsi Kalimantan Selatan sudah memasuki usia yang ke-5. Prinsip-prinsip ini bukan hanya mengintroduksi konsep teori dan teori baru, tetapi tentu saja ia juga mengandung dan menawarkan sebuah tata nilai tentang transformasi, tentang perubahan, dan tentang perbaikan.
Tidak tersedia versi lain