Buku Filsafat Agama ini mengungkapkan berbagai persoalan dalam bidang agama, baik yang klasik maupun yang kontemporer untuk dianalisis secara lebih proporsional dan tajam. Tidak berlebihan bila buku ini akan menawarkan dan menyajikan kepercayaan yang berbeda dari apa yang Anda yakini, bukan untuk mengubah keyakinan, tetapi untuk menguji keyakinan apakah Anda mampu bertahan ketika berhadapan den…
Banyak orang tidak melakukan penelitian karena kemiskinan material dan metodologi. Kemiskinan material dapat berupa kebingungan dengan apa yang akan diteliti yang bersifat substantif. Adapun kemiskinan metodologi berupa kebingungan bagaimana cara melakukan penelitian dengan baik dan benar sehingga hasilnya dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Oleh karena itu, untuk menjadi peneliti yang p…
Gunungan wayang kulit purwa atau kayon adalah simbol hidup, gambaran alam semesta beserta isinya. Gunungan menjadi simbol hidup dalam pertunjuka wayang kulit, karena sebelum kayon digerakkan oleh dalang berarti ada kehidupan. Peran gunungan dalam pakeliran wayang tak hanya sekedar penghias panggung pagelaran, tetapi menjadi tanada pergantian waktu pathet gending pengiring sekaligus sebagai tand…