Buku ini menjelaskan bahwa pada dasarnya organisasi terbentuk atas dasar adanya keterbatasan-keterbatasan pada manusia sebagai individu dalam mencapai suatu tujuan. dengan adanya organisasi dan kegiatannya, diekspektasikan kendala-kendala individu dalam kemampuan biologis dan faktor fisikal dari lingkungan yang dihadapi olehnya dapat diatasi
Buku ini disusun berdasarkan pandangan sejumlah pakar dalam bidang motivasi, teori organisasi, dan perilaku keorganisasian. Hal demikian disebabkan karena motivasi merupakan salah satu determinan penting bagi tampilan kinerja karyawan dan motivasi adalah suatu kekuatan potensial yang ada dalam diri seorang manusia yang dikembangkannya sendiri atau dikembangkan oleh sejumlah kekuatan luar yang p…
Harapan sekaligus tuntutan masyarakat untuk mendapatkan pelayanan publik yang berkualitas, prosedur yang jelas, cepat dan biaya yang pantas terus mengemuka dalam dinamika perjalanan penyelenggaraan pemerintahan. Harapan dan tuntutan tersebut muncul seiring dengan terbitnya kesadaran bahwa warga negara memiliki hak untuk mendapatkan pelayanan yang baik, dan kewajiban pemerintah untuk memberikan …