Di Indonesia, cabang ilmu linguistik cenderung hanya dikaitkan dengan satu bidang umum saja, yaitu bahasa. Padahal di belahan bumi lain, ilmu linguistik telah dikawinkan dan dikembangbiakkan oleh para ahli bidang lain sehingga cabang baru ini menjadi sangat berguna bagi penelitian dan perkembangan ilmu sosial lainnya. Buku ini membahas tentang keterkaitan ilmu linguistik dengan ranah ilmu lain,…