ABSTRAK Arni Fitria, B10118001, Kualitas Pelayanan Calon Jemaah Haji Pada Bidang Urusan Haji Kementrian Agama Kabupaten Morowali Utara. Dibimbing oleh Bapak Mohammad Irfan Mufti dan Bapak Erdiyansyah. Penelitian Ini bertujuan untuk mengetahui Kualitas Pelayanan Calon Jemaah Haji Pada Bidang Urusan Haji Kementrian Agama Kabupaten Morowali Utara. Metode penelitian yang digunakan Deskrip…