ABSTRAK Ardi S. Kamba B201 18 192 Solidaritas Nelayan Berbasis Kerifan Lokal Di Desa Wakai Kecamatan Una-Una Kabupaten Tojo Una-Una. Di bimbing oleh Hasan Muhamad dan Indah Ahdiah. Penelitian ini bertujun untuk mendeskripsikan sistem pengetahuan dan bentuk solidaritas dalam proses penangkapan ikan yang selama ini dilakukan masyarakat nelayan di Desa Wakai Kecamatan Una-Una Kabupate…